Posts

Showing posts from April, 2011

Penampakan Bunda Maria di Medjugorje 27 April 2011

Image
Pesan Bunda Maria di Medjugorje 25 April 2010 “Anak-anak yang terkasih, sementara alam memberi warna-warni yang indah sepanjang tahun, aku juga memanggilmu untuk bersaksi dengan melalui kehidupanmu dan dengan menolong orang lain untuk berada semakin dekat dengan Hatiku Yang Tak Bernoda, sehingga kobaran api kasih kepada Yang Maha Tinggi bisa muncul dari dalam hati mereka. Aku ada bersamamu dan tanpa ada hentinya aku berdoa bagimu agar hidupmu bisa menjadi cerminan dari Surga di dunia ini. Terima kasih atas tanggapanmu terhadap panggilanku”.

Bunda Maria memberikan pesannya kepada Mirjana di Medjugorje, 2 April 2011

Image
“Anak-anak yang terkasih, dengan kasih keibuanku aku ingin membuka hatimu masing-masing dan mengajari kamu mengenai persekutuan pribadi dengan Bapa. Untuk bisa menerima hal ini kamu harus menyadari bahwa dirimu itu penting bagi Allah dan bahwa Dia sedang memanggilmu secara pribadi. Kamu harus menyadari bahwa doa-doamu adalah merupakan perbincangan antara seorang anak dengan Bapa; bahwa kasih adalah menjadi jalan dimana kamu harus melewatinya demi kasih kepada Allah dan kepada tetanggamu. Anak-anakku, itulah kasih yang tak mengenal batas, itulah kasih yang memancar dari kebe...